Meningkatkan kemampuan aparat Pemerintahan di Kota Malang dalam kemampuan menggunanan aplikasi Open Source Software (OSS), Dinas Kominfo Kota Malang terus melakukan inovasi. Diantaranya dengan menggelar seminar dan workshop OSS di Hotel Trio dua Kota Malang, Selasa…
Membina Lembaga Penyiaran di Kota Malang agar semakin tertib SKDI Kominfo Kota Malang menggelar penyuluhan terkait tentang Peraturan penyiaran TV dan Radio. Pembinaan dengan melibatkan segenap pengelola TV dan Radio di Kota Malang ini dilangsungkan di Rumah Makan Ringin…
Keamanan sebuah data sangat diperlukan, terutama data-data atau informasi rahasia suatu lembaga pemerintahan maupun lembaga swasta lainnya. Seperti halnya data tentang pengadaan barang dan jasa di Pemerintah Daerah. Jika tidak, dan ada oknum yang bisa mengakses data…
Pengadaan barang dan jasa di lingkunga Pemerintahan, saat ini harus transparan dan melalui website. Dalam kontek ini, petugas atau panitia pengadaan barang dan jasa di SKPD, yang ditunjuk harus mengetahui dan faham tentang tata cara pengadaan dan atau pengumuman yang akan…
Untuk lebih meningkatkan keterampilan dan kemahiran para PNS di lingkungan Pemkot Malang saat memberikan layanan pengadaan barang dan jasa secara elektronik, Diskominfo kota Malang menggelar workshop Sistem Pengadaan Secara Elektronik (SPSE), Jum’at (30/11) di hotel Trio…
Keluarga sangat menentukan masa depan generasi muda calon penerus bangsa. Karena pendidikan pertama ada pada sebuah keluarga kecil, dan dalam keluarga pendidikan pertama ada pada seorang ibu. Meski demikian, figur seorang ayah tidak bisa diabaikan/dilupakan, karena perannya…
Memastikan segenap SKPD hingga pejabat di kelurahan benar-benar mumpuni dalam melakukan pelaporan dengan aplikasi e audit, sosialisasi terus dilakukan. Termasuk dengan mendatangkan pemateri dari bagian keuangan Pemkot Malang di Hotel Griyadi Montana, Selasa (27/11).
Dalam…
Makin canggih teknologi di dunia digital, tentu semakin banyak bisa terjadi adanya kejahatan yang sangat membahayakan. Karena itu untuk memastikan data-data yang dimiliki aman, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) RI bekerjasa dengan Dinas Kominfo Kota Malang…
Kedungkandang, MC – Magis pertunjukan rakyat yang sukses menyedot perhatian masyarakat untuk menonton pertunjukan membuat Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kota Malang kembali akan menggelar penyuluhan melalui pementasan. Jika sebelumnya di Velodrome…
Mewujudkan tekad Kota Malang sebagai Smart City dan Cyber City Dinas Kominfo kota Malang terus melakukan peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM). Salah satunya dengan menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) aplikasi kantanya (e-surat), di Kantor Kominfo, Ruang Media Center, Block…